Pentingnya Mengenal Arti Toddler Pada Anak-Anak

0
319
arti toddler
arti toddler

Dalam dunia parenting ada banyak sekali istilah yang harus orangtua ketahui dan kemudian dioptimalkan. Tentu saja salah satunya yaitu dengan memahami istilah tersebut, seperti mengenal arti toddler. Istilah tersebut merujuk pada periode di mana anak-anak tengah mengalami tumbuh kembang secara pesat.

Toddler sendiri merupakan istilah yang merujuk pada perkembangan belajar berjalan si kecil. Biasanya toddler terjadi pada usia 12 hingga 18 bulan. Di usia ini, anak-anak tengah mengalami tumbuh kembang secara pesat. Selain itu, pada periode toddler ini anak-anak juga akan mengalami perkembangan volume otak.

Yang paling penting lagi, Anda harus tahu bahwa di periode tersebut kebutuhan nutrisi anak-anak dua kali lebih besar dibandingkan dengan orang dewasa. Maka dari itu, Anda harus memberi mereka cukup asupan nutrisi mulai dari vitamin dan juga kandungan mineral yang penting untuk mereka.

arti toddler

Asupan nutrisi bisa Anda temukan dari berbagai macam jenis makanan sehat seperti sayuran, buah-buahan, susu seperti dari susu Dancow, daging merah, ikan, dan lainnya. Makanan dan minuman tersebut dapat membantu si kecil untuk mengoptimalkan tumbuh kembangnya.

Kandungan nutrisi juga memiliki manfaat untuk kecerdasan anak. Pasalnya ada juga berbagai nutrisi penting untuk kecerdasan anak, salah satunya yaitu omega 3 dan omega 6. Kandungan tersebut yaitu bagus untuk menutrisi otak si kecil.

Dengan memenuhi asupan nutrisinya, maka si kecil akan tumbuh menjadi anak yang pintar dan juga sehat. Itulah cara mengoptimalkan anak-anak yang sedang dalam masa tumbuh kembangnya. Selain itu, Anda juga bisa mengoptimalkan dengan beberapa stimulasi penting untuk anak-anak.

Stimulasi dan asupan nutrisi adalah dua hal penting yang bagus untuk mengoptimalkan tumbuh kembang anak, khususnya di masa toddler. Dengan mengetahui istilah tersebut, kini Anda tahu harus mengoptimalkan si kecil agar bisa mengoptimalkan tumbuh kembangnya, terutama saat usianya memasuki masa di mana mereka sudah mulai belajar.

Itulah informasi penting yang bisa kami sampaikan terkait arti toddler yang memiliki peran penting bagi Anda yang ingin memiliki anak yang sehat, kuat, dan juga cerdas. Inilah yang menjadi salah satu pertimbangan penting untuk memberikan yang terbaik bagi anak-anak.